Salut Tapi Ngeri Jatuh, Ini 3 Aksi Ekstrim Sarwenda Yang Tak Bisa Dilakukan Ruben Onsu!
Kita pasti sdah tahu jika Sarwendah adalah sosok yang mandiri. Masalah pekerjaan rumah jika ia bisa melakukannya sendiri maka ia akan lakukan meski tanpa bantuan asisten rumah tangga.Ini diungkapkan sang suami Ruben Onsu di akun instagramnya beberapa waktu lalu.
"Perbincangan tadi pagi Setelah mau 5 tahun usia pernikahan baru tahu pembagian tugas di rumah, jadi kalau ditanya ada asisten rumah tangga ada gak ? Ya ada tp hanya 1, saya sudah bilang untuk tambah lagi biar dia gak capek, dia jawab kalau bisa di kerjakan sendiri tidak usah mengandalkan tenaga orang, jd kalau cuci baju aku, dia, thalia, masak, belanja itu aku, dan aku tanya lagi jd art tugas nya apa ? Ya yang aku gak kerjakan saja cuci piring, ngepel, temenin aku ngobrol saat masak hahahaha".
Ternyata tak hanya pekerjaan wanita saja yang sering dikerjakan sarwendah, tak jarang ia mengerjakan pekerjaan yang seharusnya dikerjakan laki-laki. Berikut dua aksi ekstrim sarwendah yang apabila tak hati-hati bisa berakibat fatal. Apa saja ya.
- Bersihin Jendela luar rumahnya di lantai 2
Baru saja Sarwendah mencuri perhatian dengan aksinya membersihkan jedela luar lantai dua rumahnya. Dengan peralatan sederhana dan bantuan tangga tanpa pengaman lainnya ia dengan cekatan membersihkan kaca tersebut.
Ini tentu saja sangat ekstrim, mengingat itu dilantai dua dan jika tidak hati-hati bisa saja sarwendah terjatuh dari jarak yang cukup tinggi. Salah satu netizen pun berkomentar "Kak @ruben_onsu nemu dimana sih itu wanita hahaaa... Luar biasa @sarwendah29 pokoknya mah favorite saya..."
2. Pasang Lampu
Sebelu itu, Sarwendah juga sempat melakukan hal ekstrim lainnya yang seharusnya dilakukan oleh pria. Ya pada saat itu Sarwendah menggantikan Ruben yang takut dengan listrik untuk menggantikan lampu dirumahnya yang mati.
Dengan bantuan tangga yang dipegang oleh Ruben, Sarwendah tanpa rasa takut mengganti lampu tersebut setelah menaiki tangga yang cukup tinggi. Ini pun mengundang reaksi dan pujian dari netizen seperti yang menuliskan "Hebatttt... Apapun kerjaan rmh tgga d jabani...".
3. Ambil sepatu sendiri rak lemari tinggi
Gimana nih menurut sobat Ucers Aksi Sarwendah Ini?
Sumber:
viva.co.id/showbiz/gosip/959776-sarwendah-naik-tangga-pasang-lampu-rumah-bikin-heboh